Arsip Blog

Diagnosa Keperawatan Penyakit Bursitis (Peradangan Bursae/Kantung)


Bursitis merupakan penyakit pada sistem skeletal dimana terjadi gangguan pada bursa (kantung) yang berperan dalam sistem persendian untuk melakukan pergerakan. Bursitis pada umumnya disebabkan oleh cedera ringan yang sering terjadi biasanya karena aktifitas pekerjaan.

POIN untuk Hidup Sehat


Ilustrasi OlahragaGustinerz.wordpress.com – KESEHATAN | Hidup sehat merupakan idaman dari semua manusia, akan tetapi dalam melaksanakannya sebagian dari kita tidak tahu bagaimana cara hidup sehat.

Dari berbagai sumber yang ada banyak sekali informasi yang membantu kita untuk hidup sehat. Untuk menjalani hidup yang mudah tanpa satu pun biaya yang kita keluarkan, ada baiknya lakukan kegiatan berikut, yang diberi singkatan POIN.

POIN merupakan singkatan dari

P: Pikiran tenang: dengan pikirang tenang kita bisa menghidari rasa gelisah dan stress Read the rest of this entry

PDF: Asuhan Keperawatan Lupus (LES)


Download: Askep Lupus

Sedikit ulasan: Lupus merupakan penyakit yang menyerang sistem imunohematologi dimana ini merupakan kelainan imunologi atau biasa disebut dengan autoimun

Tiga Masalah Keperawatan Pada Klien Gangguan Jantung


Gustinerz – KEPERAWATAN | Jantung merupakan salah satu organ pokok yang dimiliki manusia. Jantung bisa dibilang salah satu organ sentral dalam mempertahankan hidup manusia, hal ini dipengaruhi oleh fungsi jantung yaitu memompa dara keseluruh jaringan tubuh melalui pembuluh darah (Arteri) Read the rest of this entry

4 Organ Pokok Dalam Sistim Urinaria


Gustinerz – KESEHATAN | Sistim urinaria merupakan suatu sistim yang bekerja di dalam tubuh manusia khususnya dalam cairan darah agar darah tidak terkena zat-zat asing atau zat yang merugikan buat kesehatan manusia.
Read the rest of this entry