Roti + Susu Sarapan Pagi yang Tepat!

Gustinerz | Sebelum memulai aktifitas kita dipagi hari ada baiknya kita menyiapkan sarapan pagi yang baik dan murah.

Roti dan susu merupakan sarapan yang sudah sebagian besar kita pernah mengkonsumsinya. Ada baiknya roti dan susu dikonsumsi pada waktu pagi sebelum memulai aktifitas sehari-hari.

Roti mengandung banyak sekali karbohidrat yang merupakan sumber energy utama tubuh kita agar dapat beraktifitas/hidup, sedangkan roti mengandung banyak sekali kalsium yang baik untuk pertubuhan tulang manusi.

Dengan kedua kandungan yaitu karbohidrat pada roti dan kalsium pada susu maka jelaslah sudah makanan/sarapan yang baik dikonsumsi dipagi hari adalah Roti + Susu.

“konsumsi roti dan susu dipagi hari itu sangat diharuskan hal itu untuk memancing system pencernaan kita bekerja atau memanaskan system pencernaan agar ketika makan makanan berat system pencernaan kita tidak kaget dengan makanan berat yang masuk ke tubuh kita”

Mari kita memulai aktifitas dipagi hari dengan sarapan roti dan susu agar aktifotas kita berjalan dengan lancar tanpa ada hambatan.<beranda

[gustinerz.wordpress.com]

About Gusti Pandi Liputo

Masih dalam tahap belajar untuk menjadi pemuda yang berpikir kreatif dalam menyelesaikan setiap problematika

Posted on Mei 6, 2011, in Kesehatan, Pengetahuan and tagged , , , . Bookmark the permalink. 1 Komentar.

  1. terima kasih atas informasinya snagat bermanfaat

Tinggalkan komentar